detikFinance
Dahlan Iskan Pasrah Proyek Tol Trans Sumatera Tertunda
Keputusan Komisi VI DPR menolak Penyertaan Modal Negara (PMN) untuk 5 BUMN termasuk PT Hutama Karya berdampak pada diundurnya proyek pembangunan jalan tol Trans Sumatera.
Selasa, 10 Sep 2013 13:09 WIB







































