Sepakbola
Ditekuk Betis, Sevilla Terancam
Bertanding di kandang sendiri, Sevilla justru kalah dengan skor 1-2 di tangan Real Betis. Hasil ini membuat Los Rojiblancos terancam kehilangan posisi tiga yang digenggamnya.
Minggu, 08 Feb 2009 06:20 WIB







































