detikInet
Ups! Aksi Copet Ini Terekam Berkat Tongsis
Selfie stick atau sering dikenal dengan nama tongsis memang terbilang kontroversial. Penggunaan alat ini dilarang di sejumlah lokasi karena dianggap membahayakan. Namun itu tak menutup fakta bahwa tongsis punya kegunaan lain yang tak diduga-duga.
Senin, 13 Jul 2015 13:35 WIB







































