Rollingstone
VAMPS Teken Kontrak dengan Live Nation dan Gelar Tur Dunia
Duo rock asal Jepang, VAMPS baru saja bergabung dengan Live Nation dan label rekaman Delicious Deli Records yang merupakan label yang berada dibawah naungan Universal Music Japan, demikian diberitakan oleh Natalie.
Selasa, 19 Feb 2013 19:17 WIB







































