Beginilah nasib istri muda. Saat Halimah menemani Bambang Tri di kediaman Cendana mengantar kepergian Soeharto, Mayang hanya di rumah. Tak kehabisan akal dia membuat pengajian.
Pak Harto telah kembali ke Sang Pencipta di usia 86 tahun pukul 13.10 WIB. Ribuan pelayat dan isak tangis keluarga mewarnai. detikTV merekam untuk Anda.
Presiden SBY dan Wapres JK serta para menteri kecele setibanya di rumah duka Soeharto. Sedari awal mereka bersiap melaksanakan salat jenazah berjamaah, tapi ternyata jenazahnya belum siap.