Baru-baru ini diberitakan seorang wanita Turki bernama Derya Sert yang terlahir tanpa rahim 'dinobatkan' sebagai wanita dengan rahim cangkok pertama yang berhasil hamil. Kondisi ini kemudian menimbulkan sejumlah pertanyaan, bagaimana rasanya terlahir tanpa rahim.
Lunturnya kearifan lokal masyarakat pesisir rupanya berdampak besar terhadap perubahan ekosistem laut. Saat ini banyak ekositem laut yang diketahui sudah rusak.
Diabetes ditakuti karena terkait dengan kerusakan laten beberapa organ tubuh. Selain menaikkan kadar gula darah, yang menyebabkan gejala kronis, diabetes juga dapat merusak organ-organ penting.
Transplantasi organ sering dijadikan pilihan utama untuk mengobati gagal ginjal atau gangguan jantung. Namun donor organ sendiri masih belum banyak. Khusus untuk pasien gagal ginjal, peneliti AS terdorong menciptakan ginjal buatan yang sementara baru bisa dipakai untuk binatang.
Tidak mudah melawan rasa takut untuk mau mendonorkan sebagian organ tubuh, apalagi organ vital seperti ginjal. Pasca donor pun perawatan kesehatan harus benar-benar dilakukan.
Pasien gagal ginjal seringkali menunda keinginannya untuk bisa melakukan operasi transplantasi ginjal. Hal ini disebabkan oleh sulitnya mencari donor ginjal.
Operasi transplantasi ginjal dianggap sebagai solusi akhir bila ginjal sudah tidak dapat bekerja dengan baik. Namun sebenarnya, jika tidak rutin melakukan pemeriksaan pasca operasi, pasien bisa mengalami gagal ginjal kembali.
Donor ginjal dilakukan kepada seseorang yang kondisi ginjalnya sudah tidak mampu lagi melakukan fungsinya dengan baik. Nah, ini dia kisah sukses transplantasi ginjal anak pertama di Indonesia.