Sindikat pencurian rumah kosong ditangkap Polres Malang Kota. Satu pelaku terpaksa dilumpuhkan. Pelaku ditenggarai sudah melakukan 20 kali aksi pencurian.
Di Kota Ranai, ibu kota Kabupaten Natuna relatif aman dari curanmor. Uniknya, masyarakat di Natuna tidak pernah menyimpan motornya malam hari di dalam rumah.
Ada-ada saja modus pelaku kriminal untuk melancarkan aksinya. Warga Blitar ini mengaku sebagai polisi dan dengan gampang merampas HP anak muda yang nongkrong