detikNews
SBY Tinjau Lokasi Kongres PD di Bandung
Presiden SBY melakukan kunjungan ke Kota Baru Parahyangan Bandung yang akan dijadikan penyelenggaraan kongres yang akan berlangsung 21-23 Mei nanti. Kunjungan ini dilakukan pada sore hari.
Minggu, 25 Apr 2010 20:45 WIB







































