detikSport
Dovi Tak Pernah Minta Ducati Beri Instruksi Tim ke Lorenzo
Andrea Dovizioso menegaskan tidak pernah meminta Ducati memberlakukan instruksi tim di Sepang, agar peluangnya menjadi juara dunia MotoGP tetap hidup.
Senin, 30 Okt 2017 19:13 WIB







































