detikNews
Hujan Badai Landa Pekanbaru, Banyak Pohon Bertumbangan
Hujan deras disertai angin kencang melanda Pekanbaru. Pohon dan sejumlah papan reklame banyak bertumbangan.
Kamis, 16 Mei 2013 00:55 WIB







































