Kuskus memang bukan hewan peliharaan, karena masuk dalam daftar hewan yang dilindungi. Sayang, kenyataannya kuskus malah dipelihara oleh suku-suku di Papua dengan cara yang tidak biasa. Butuh edukasi soal konservasi.
Rasanya ada saja cerita-cerita mistis dari berbagai daerah di Indonesia. Termasuk di Papua, terdapat gua di pedalaman hutan Sugapa yang konon siapa saja yang tidur di sana, akan didatangi wanita cantik jadi-jadian.
Apa rasanya hidup tanpa listrik dan sinyal telepon selular? Tim Ekspedisi Jurnalis ke Carstensz 2015 merasakannya saat menetap di Ugimba, desa di pedalaman Papua yang jarang terjamah. Nggak bisa main gadget di sini.
Tim Ekspedisi Jurnalis ke Carstensz menjadi saksi sejarah di hari ke-3 pendakian. Di Desa Ugimba pedalaman Papua, untuk pertama kalinya setelah 70 tahun Indonesia merdeka, ada upacara 17 Agustus. Khidmat dan mengharukan.