detikInet
Bapak Laptop Modern Meninggal Dunia
Perancang laptop modern Bill Moggridge meninggal dunia di usia 69 tahun. Pria ini adalah desainer industri asal Inggris yang diganjar penghargaan atas model komputer flip-open yang kini menjadi desain laptop saat ini.
Selasa, 11 Sep 2012 08:17 WIB







































