detikHealth
Istri Pakai Kain Bekas Saat Haid, Pria India Ciptakan Mesin Pembalut Murah
Wanita biasanya menggunakan pembalut untuk menampung darah haid. Tapi karena faktor ekonomi, para wanita di pedesaan India banyak yang hanya menggunakan kain bekas sebagai pengganti pembalut. Kasihan melihat sang istri, seorang pria pun menciptakan mesin sederhana yang dapat digunakan untuk membuat pembalut murah.
Kamis, 06 Mar 2014 16:13 WIB







































