WNI positif virus Corona di luar negeri menjadi 1.661 orang. Ada tambahan tujuh WNI positif Corona di Qatar serta tambahan kasus sembuh di Qatar dan Korsel.
Seorang astronot AS dan dua kosmonaut Rusia kembali ke Bumi dengan selamat setelah menyelesaikan misi 196 hari di Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS).
WNI di luar negeri yang terkonfirmasi positif COVID-19 bertambah di 3 negara. Hingga kini sudah ada sebanyak 1.654 WNI yang terkonfirmasi virus Corona.
Kasus aktif Corona di dunia yang tercatat sebanyak 9 juta kasus. 99 persen di antaranya mengalami gejala ringan. Ini negara penyumbang kasus aktif tertinggi.