detikNews
Dijambret, Nenek 79 Tahun Ini Pukuli Pelaku Hingga Kabur
Setiap harinya berjalan dibantu tongkat, seorang nenek tentu terlihat seperti sasaran empuk bagi perampok. Tapi siapa sangka, nenek 79 tahun ini masih bisa melawan hingga si perampok lari tunggang langgang.
Sabtu, 14 Jul 2012 16:42 WIB







































