Di Singapura dan Taiwan, ada pasar malam dengan sajian wisata kuliner. Surabaya juga tidak kalah, ada GWalk dimana wisatawan bisa memilih jejeran makanan dan menikmati suasana malam.
Kucing biasanya makan ikan atau makanan kering khusus. Ingin memanjakannya sesekali? Pecinta kucing mungkin tak keberatan mengeluarkan uang ratusan ribu rupiah demi menyuguhkan hidangan fine dining bagi hewan peliharaannya.
Angka pekerja stres di Inggris memang cukup tinggi. Hal ini mendorong Liz Dyas untuk membuka kafe kucing pertama di Inggris. Kafe ini menawarkan sejumlah kucing yang dapat dielus untuk meredakan stres.
Nyamuk kadung identik dengan pembawa penyakit. Padahal biasanya nyamuk baru bisa menularkan penyakit ketika 'ditunggangi' oleh parasit tertentu. Nah, berikut ini 5 kesalahpahaman soal nyamuk dan penyakit.
Para traveler yang suka naik kereta, harus datang ke Kinokawa di Jepang. Stasiun di Kinokawa dipimpin oleh seekor kucing lucu, bukan manusia! Bahkan bangunan Stasiun Kinokawa juga tampak mirip kucing.
Dulu permen hanya bisa dinikmati oleh orang kaya. Kini, bisa dinikmati semua orang. Dengan permintaan yang mulai meningkat, produsen makanan berbagai negara memproduksi permen unik mulai dari bentuk spaghetti hingga lidah anak kucing!
Pasangan yang tidak tidur seranjang biasanya dituduh sedang mengalami prahara. Anehnya, sebuah survei menemukan bahwa tidur terpisah malah terkadang bisa mempererat hubungan.
Traveling tak sekadar menikmati keindahan alam di destinasi yang dikunjungi. Traveling juga mengajarkan kita untuk belajar menjaga alam, termasuk jika bertemu dengan hewan terancam punah di 5 destinasi ini.