detikFinance
Bahas 'Suntikan' Modal BUMN Rp 48 Triliun, DPR Rapat Tertutup
Komisi VI DPR dan Kementerian BUMN hari ini menggelar rapat panja membahas persetujuan PMN. Rapat pun berlangsung tertutup.
Senin, 26 Jan 2015 11:24 WIB







































