Sepakbola
Juara Bertahan Tidak Terhadang
Sevilla menjaga peluangnya mempertahankan gelar Piala UEFA. Klub asal Spanyol itu maju ke babak 16 besar dengan keunggulan agregat 3-0 atas Steaua Bucharest.
Jumat, 23 Feb 2007 07:01 WIB







































