detikTravel
Guk! Guk! Ada Cafe Khusus Anjing di Berlin
Untuk para traveler penyayang anjing, Kota Berlin di Jerman bisa menjadi target destinasi liburan selanjutnya. Di Berlin baru saja dibuka restoran khusus anjing dan juga kucing. Silakan bawa peliharaan Anda ke sana.
Jumat, 03 Jan 2014 07:42 WIB







































