Harga game dan konsol yang beredar di Australia masih dianggap tinggi oleh gamer setempat. Padahal, nilai tukar dolar Australia terhadap Amerika masih terus menguat.
Nokia seakan begitu percaya dengan 'sihir' yang dilontarkan Angry Birds. Vendor ponsel asal Finlandia itu bahkan berambisi untuk membuat taman bermain Angry Birds terbesar di dunia. Sebuah tempat pun sudah dibidik di Kuala Lumpur, Malaysia.
Activision memang belum memberikan secara rinci alur cerita di Modern Warfare 3, namun melalui video yang beredar gamer pun sudah bisa menebak, seperti apa game ini nanti.
Setelah ditinggal 'bapak' Xbox, kini Microsoft kembali diguncang dengan kepergian Otto Berkes. Ia merupakan salah satu pendiri Xbox, Zune, dan Windows Phone.
Burung-burung pemarah itu kian jauh mengudara. Menurut data yang dirilis Rovio selaku pembesutnya, Angry Birds sudah melampaui 200 juta kali pengunduhan.
Setelah digunjingkan cukup lama, akhirnya Activision mulai mengungkap CoD: Modern Warfare 3. Game itu pun dihadirkan untuk bersaing dengan Battlefield 3.
Bermacam cara dilakukan vendor teknologi untuk memperkuat penjualan. Microsoft mengiming-imingi para pelajar di beberapa negara dengan godaan konsol game Xbox gratis, kala membeli PC Windows.