Mahfud Md merespons Hasan Nasbi yang menyinggung soal menggunakan jet pribadi Jusuf Kalla (JK). Mahfud mengatakan naik jet pribadi merupakan undangan dari JK.
Konsumsi avtur diperkirakan naik 4% selama Bali International Airshow 2024. Pertamina siapkan armada pengisian dan jamin ketersediaan avtur di Ngurah Rai.
Dalam kepengurusan PKB 2024-2029, terdapat jabatan baru, yaitu ketua harian yang dijabat Ais Shafiyah Asfar, seorang anggota DPRD Surabaya berusia 23 tahun.