detikNews
AdamAir Ditemukan Jatuh di Kabupaten Polman Sulbar
Pesawat AdamAir telah ditemukan. Pesawat itu jatuh di pegunungan Kecamatan Matangnga, Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat.
Selasa, 02 Jan 2007 08:15 WIB







































