Tim Penyelamat Damkar Bandung menangkap ular sanca kembang berbobot 45 kg di gorong-gorong Jalan Tubagus Ismail. Keberadaan ular itu membuat geger warga.
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil memberikan penjelasan mengenai rencananya mengatasi banjir. Mulai dari sumur resapan, danau buatan, hingga perbaikan drainase.