detikNews
6.195 Personel Polisi Amankan KTT Asean, Sniper Disiagakan
Kepolisian Daerah Jakarta Raya menyiapkan 6.195 personel untuk mengamankan Konferensi KTT Asean ke-18 di Jakarta Conventional Center (JCC), Senayan, Jakarta Pusat. Polisi juga menempatkan sniper di sejumlah titik.
Rabu, 04 Mei 2011 16:34 WIB







































