detikNews
Lapangan Kerja dan Harga Sembako Jadi Fokus Prabowo-Sandi
Dihadapan kader dan caleg PAN se Kedu, pasangan Prabowo-Sandiaga fokus pada penyediaan lapangan kerja dan harga kebutuhan pokok dalam memajukan perekonomian.
Senin, 24 Sep 2018 19:29 WIB







































