detikInet
Mengamankan Sistem IT Perusahaan di Era BYOD
Dibebaskannya karyawan bekerja dengan perangkat pribadi bak dua sisi mata uang. Ada perusahaan yang mengizinkan, tak sedikit pula yang khawatir soal isu keamanan. Lantas, harus seperti apa menanggapinya?
Senin, 24 Nov 2014 11:44 WIB







































