detikTravel
Eropa Punya Hutan Berwarna Biru
Ada yang berbeda dengan Hutan Hallerbos di Halle, sekitar 30 menit waktu perjalanan dari Brussels, Belgia. Hutan Hallerbos tidak hanya didominasi warna hijau, tapi juga biru. Rasanya seperti berada di negeri dongeng.
Kamis, 13 Nov 2014 07:56 WIB







































