MKD selesai meminta keterangan Menko Polhukam Luhut B Panjaitan sebagai saksi dalam kasus 'Papa Minta Saham'. Selanjutnya, MKD akan menggelar rapat internal.
Anggota MKD Sarifuddin Sudding menilai keterangan Luhut Pandjaitan tak memberi nilai tambah. Sidang tadi hanya memberi kesempatan bagi Luhut untuk klarifikasi.