detikNews
Setelah Teror AS, Gobind Dipindah ke Sel Pengasingan LP Cipinang
Kini Hargobind P Tahilramani mesti sendirian menikmati hari di LP Cipinang. Dia dipisahkan dari 7 rekan sekamarnya, lantaran iseng mengancaman bom ke Kedubes AS pada 21 dan 22 April 2008 lalu.
Selasa, 06 Mei 2008 08:52 WIB







































