Satu Suporter yang Tewas di Gresik Dipastikan Bukan Bonek Surabaya
Seorang suporter berkaos'Republik Bonek Suroboyo' yang tewas di Gresik dipastikan bukan bonekmania asal Surabaya. Korban adalah suporter Ultras Liar (salah satu kelompok suporter Pesegres).
Kamis, 07 Mar 2013 23:35 WIB







































