Perampokan di Karang Menur, Berlian dan BPKB Lenyap
Jumlah barang yang dibawa kabur oleh perampok dari rumah Jalan Karang Menur 2 nomor 22 bertambah. Perampok ternyata juga membawa berlian dari dalam lemari.
Rabu, 09 Sep 2009 17:23 WIB







































