detikOto
GM Patenkan Nama ala Superman untuk Mobil-mobilnya
General Motor (GM) telah mengajukan dua merek dagang baru yang bernuansa Superman, yaitu Krypton dan Camaro Krypton. Pengaplikasian dua merek dagang itu telah diajukan sejak 5 Mei lalu.
Jumat, 15 Mei 2015 11:47 WIB







































