Ketika Maag Kambuh
Percaya atau tidak, segala sakit yang berasal dari perut biasanya dipicu oleh pengaruh pikiran. Maag sering kumat bukan hanya karena salah makan atau makan makanan yangg bisa memacu kambuhnya maag.
Rabu, 13 Jul 2005 12:22 WIB







































