Dua gol berhasil disarangkan Barcelona ke gawang Werder Bremen dalam laga pertama Liga Champions Grup C. Hat-trick Vincenzo Iaquinta menangkan tim debutan Udinese.
Bayer Leverkusen sedang berusaha menambah pemain di lini depan. Klub asuhan Klaus Augenthaler ini dikabarkan tengah menawar striker Boca Juniors, Daniel Bilos.
Petenis veteran AS Andre Agassi menembus babak semifinal turnamen Montreal Masters setelah mengandaskan juara Prancis Terbuka 2004, Gaston Gaudio, 6-3 6-4.