Bupati Pasuruan kembali menerima penghargaan. Penghargaan ini diraih atas keberhasilannya meningkatkan iklim investasi dan mempromosikan pariwisata daerah.
Berdasarkan data Ditjen Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan, terdapat penurunan harga barang dan kebutuhan pokok di beberapa wilayah yang dilalui tol laut.
Bupati Lamongan menjadi pembicara utama Seminar Integrasi Sapi dan Jagung tingkat nasional yang digelar Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian di Kupang.
Danau di Pulau Satonda di NTB bisa dibilang sangat ajaib dan beda dari yang lain. Bukannya diisi oleh air tawar seperti umumnya, air di danau ini malah asin.