detikHealth
Studi: Paparan Asap Rokok Bisa Bikin Berat Badan Seseorang Mudah Naik
Perokok pasif atau secondhand smoker tidak hanya berisiko mengalami penyakit kardiovaskular dan gangguan metabolisme. Sebab, sebuah studi baru menunjukkan bahwa perokok pasif juga rentan mengalami peningkatan berat badan.
Selasa, 09 Jun 2015 08:05 WIB







































