'The Glory' bagian kedua siap tayang di Netflix pada Jumat (10/3) besok. Apakah pembalasan dendam akan berhasil? Begini bocoran dari penulis drama 'The Glory'.
Jelang drakor The Glory season 2 tayang, Cha Joo Young mencuri atensi saat datang ke Circle Chart Music Awards. Pemain The Glory ini tampil seksi bergaun merah.
Netflix Korea merilis trailer terbaru The Glory. Terlihat dalam cuplikan trailer, peperangan antara Moon Dong Eun dengan Park Yeon Jin semakin memanas.
Tory Burch mempresentasikan koleksi terbarunya di New York Fashion Week edisi Fall 2023. Ketidaksempurnaan seorang wanita menjadi sumber inspirasinya kali ini.
Drama Korea The Glory Part 2 segera tayang di Netflix. Menjelang penayangannya, tvN membocorkan kelanjutan drama balas dendam yang dibintangi Song Hye Kyo.