Hari pertama bekerja tahun 2022, ASN Pemkot Solo mengalami perombakan besar-besaran. Wali Kota Solo Gibran Rakabuming ubah nomenklatur hingga merotasi pejabat.
Melalui unit kerja yang terintegrasi di Sentra Layanan Ultra Mikro, akan membuat BRI, Pegadaian maupun PNM bisa menjangkau banyak nasabah dengan lebih efisien.