detikFood
Hari Ini 'Boulangerie', Mulai Sajikan Roti Segar dan Sehat
Roti sehat dan bernutrisi menjadi kebutuhan utama masyarakat kota. Boulangerie yang berkonsep Wheat of Life, pagi ini mulai menyajikan roti dan kue-kue lezat dari bahan sehat dan segar.
Jumat, 25 Nov 2011 15:00 WIB







































