Sabtu malam (26/8/2017) waktu Indonesia layanan Facebook dan Instagram sempat tak bisa diakses. Apa yang terjadi pada layanan milik Mark Zuckerberg itu?
Sejumlah perusahaan tengah berlomba menggarap teknologi augmented reality. Facebook pun tertarik menggarap. Salah satunya dengan kacamata augmented reality.
Mark Zuckerberg mengumumkan rencananya cuti dari Facebook selama dua bulan. Itu karena sang istri, Priscilla Chan, segera melahirkan anak kedua mereka.