detikTravel
Ingin Tahun Baru yang Tenang? Datanglah ke Sawarna
Perayaan Tahun Baru identik dengan pesta kembang api yang meriah. Jika Anda ingin merayakan pergantian tahun dengan tenang, datang saja ke Sawarna, Banten. Pantai di sana masih cantik dan bagus, alamnya pun masih hijau.
Senin, 31 Des 2012 14:15 WIB







































