detikSport
Grant Hill Pindah ke LA Clippers
Bintang gaek Grant Hill menyusul Steve Nash meninggalkan Phoenix Suns. Pemain yang pernah tujuh kali mengikuti All-Star itu memutuskan bergabung dengan LA Clippers.
Kamis, 19 Jul 2012 14:43 WIB







































