Kementerian Pertanian dorong pemerataan produksi ayam dan telur ke luar Jawa untuk menekan disparitas harga dan inflasi. Sembilan provinsi jadi sentra baru.
Saat banyak usaha e-commerce tumbuh masif namun tetap di luar jangkauan fiskus, muncul pertanyaan besar: apakah kita sedang membiarkan ketimpangan fiskal.
Mendagri Tito Karnavian menjelaskan kondisi Jawa Barat, khususnya daerah Rebana masih banyak penduduk miskin, padahal pertumbuhan ekonominya cukup tinggi.
Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikdasmen, Nunuk Suryani, mengatakan pengelolaan guru akan dilakukan sepenuhnya oleh pemerintah pusat.
Bali terkenal sebagai destinasi wisata, namun upah minimum pekerja lokal masih rendah. Kesenjangan ini mempengaruhi kesejahteraan masyarakat dan ekonomi.