detikNews
Dikenai Pasal TPPU, Makin Banyak Aset Rudi akan KPK Sita
Sejak penangkapan Agustus lalu, KPK sudah menyita aset Rudi Rubiandini. Penyitaan berlanjut seiring dikenakannya pasal tindak pidana pencucian uang terhadap mantan Kepala SKK Migas yang jadi tersangka kasus suap itu.
Kamis, 14 Nov 2013 11:51 WIB







































