detikNews
Komite Hak Anak Apresiasi Kemajuan Perlindungan Hak Anak di Indonesia
Komite Hak Anak, lembaga independen pemantau implementasi Konvensi Hak Anak Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB), mengapresiasi kemajuan perlindungan dan pemenuhan hak anak di Indonesia.
Jumat, 06 Jun 2014 13:30 WIB







































