detikNews
Ibas: Artikel The Age Ngawur Seribu Persen
Putra bungsu Presiden SBY, Ibas, angkat bicara soal pemberitaan koran Australia The Age yang menuding ayahnya telah menyalahgunakan kekuasaan. Ibas menyatakan, tudingan itu ngawur seribu persen.
Jumat, 11 Mar 2011 13:04 WIB







































