detikFinance
Pasca Pailit, Batavia Air Sudah Ditawar Investor
Maskapai Penerbangan PT Metro Batavia (Batavia Air) telah diputus pailit dan berhenti beroperasi sejak pukul 00.00 tanggal 31 Januar 2013.
Kamis, 31 Jan 2013 20:42 WIB







































