detikNews
Dicecar 18 Pertanyaan, Prabowo Bantah Kampanye di Masa Tenang
Cawapres Prabowo Subianto memenuhi panggilan Bawaslu terkait dugaan pelanggaran kampanye di masa tenang. Diperiksa selama kurang lebih 1,5 jam, Prabowo dicecar 18 pertanyaan. Dalam kesempatan itu Prabowo membantah pihaknya melakukan pelanggaran kampanye di masa tenang.
Kamis, 09 Jul 2009 17:31 WIB







































