Sekitar 20 mobil pemadam kebakaran belum juga meninggalkan Gedung Gloria, Jakarta Barat yang terbakar. Meski api tidak terlihat, asap hitam pekat masih terus mengepul dari dalam gedung.
Api yang membakar Gedung Gloria, Jakarta Barat belum bisa dijinakkan oleh petugas pemadam kebakaran. 20 mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang terus berkobar.
Seru dan asyik! Itulah yang terjadi di cooking class membuat mooncake Sabtu kemarin. Tak hanya peserta yang aktif dan rajin bertanya tetapi sang chefpun sangat ramah. Bahasa Melayu Malaysia pun tak jadi halangan untuk komunikasi bahkan canda dan tawapun mengiringi setiap penjelasan sang chef!
Ratusan dus LHE yang tidak berlogo SNI ditemukan di sebuah distributor di Jalan Pangeran Jayakarta, Jakarta. Produk-produk itu jelas melanggar aturan pemerintah karena semua lampu jenis LHE harus sudah ber-SNI.
Satuan Jatanras dan Satuan Kamneg Direskrimum Polda Metro Jaya berhasil menangkap pelaku SMS teror bom Gedung KPU yang selama ini meresahkan. Pelaku bernama Syahrul (31)Â ditangkap di kawasan Glodok, Jakarta Barat.
Warga di Kecamatan Kota Kediri terusik ketenangannya. Pasalnya, seorang warga menemukan 10 selongsong peluru tercecer di tepi jalan aktif. 3 di antaranya peluru aktif.
Komunitas intelijen di Indonesia dahulu sangat disegani. Para spionase RI konon masuk peringkat 5 dunia, setelah AS, Inggris, Israel, dan China. Tapi sekarang intelijen dianggap banyak kebobolan.