Paulo Dybala telah memainkan laga terakhirnya di Turin sebagai pemain Juventus. Pada momen itu, Dusan Vlahovic memberikan persembahan terakhir untuk La Joya.
Paulo Dybala begitu terharu menjalani laga terakhirnya bersama Juventus di Allianz Stadium. Ia menangis saat memberikan salam perpisahan ke fans Juventus.
Spanyol menekuk Norwegia 1-0 di Kualifikasi Piala Eropa 2024. Bek Dani Carvajal mengungkap bagaimana La Furia Roja bisa meredam mesin gol Erling Haaland.
Jumlah negara yang sudah memastikan diri meraih tiket ke Piala Eropa 2024 terus bertambah. Ada enam negara yang sudah melewati rintangan fase kualifikasi.